SUSUNAN DAN LANGKAH LANGKAH UPACARA BENDERA

UPACARA BENDERA HARI SENIN TANGGAL 22 APRIL 2013 DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI LAHIR R.A KARTINI SIAP DI MULAI :


1. PEMIMPIN UPACARA MEMASUKI LAPANGAN
2. PENGHORMATAN
3. PERSIAPAN
4. INSPEKTUR UPACARA MEMASUKI LAPANGAN
5. PENGHORMATAN
6. LAPORAN
7. PENGHORMATAN KEPADA SANG SAKA MERAH PUTIH
8. MENYANYIKAN LAGU INDONESIA RAYA
9. PEMBACAAN TEKS PANCASILA
10. MENYANYIKAN LAGU IBU KARTINI
11. AMANAT INSPEKTUR UPACARA PASUKAN DI ISTIRAHATKAN
12. MENYANYIKAN LAGU WAJIB
- HIMNE GURU OLEH IBU AINI
- SYUKUR OLEH IBU ELIS
13. PENGUMUMAN PEMENANG LOMBA KOLASE DAN PEMBERIAN HADIAH
14. DO’A
15. LAPORAN
16. PENGHORMATAN
17. INSPEKTUR UPACRA MENINGGALKAN LAPANGAN UPACARA
18. PASUKAN DI BUBARKAN.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar